Jamin Keselamatan Anak, Polsek Geger Polres Bangkalan Membantu Siswa Menyebrang

 

 


Polsek Geger, Pagi ini pukul 08.00 WIB, Personil Polsek Geger Polres Bangkalan melaksanakan Commander Wish Pagi. (Sabtu, 29 Januari 2022)

Mengerahkan personilnya, Ps.kanit Samapta Bripka Zulkarnain yang melaksanakan pengamanan di Desa Kompol, Kecamatan Geger, Kabupaten Bangkalan dalam membantu penyebrangan siswa siswi SDN 1 Kompol agar keselamatan pelajar terjaga.

Dalam kegiatan ini yang telah dilaksanakan oleh Polsek Geger menjadi suatu upaya mengantisipasi Laka Lantas, Kemacetan Lalu Lintas, 3C Dan Krimininalitas lainnya.

Kapolsek Geger AKP Suyitno, S.H., M.H. menuturkan, kegiatan ini mampu menjadikan suatu upaya untuk menjaga pengguna jalan untuk tetap keselamatan serta kenyamanan tetap terjaga.

"Jadi personil terkadang menggandeng adik-adik yang akan menyebrang karena saat menyeberang mereka ada yang takut atau terburu-buru."

(Tan)

Postingan populer dari blog ini

Wujudkan Program Asta Cita, Polres Bangkalan Gandeng Saka Bhayangkara Garap “Kebun Mini” Memandirikan Ketahanan Pekarangan

“Giat Polisi Baik,” Satbinmas Polres Bangkalan Berikan Bantuan Sosial di Ramadhan Penuh Berkah

Cek Kesiapan Pemilukada 2024, Polres Bangkalan Lakukan Patroli Rutin